Adapun penghargaan yang diperoleh selama memangku jabatan Walikota Tangerang, H. Wahidin Halim sejak dilantik tanggal 16 Nopember 2003, telah beberapa kali mendapatkan penghargaan, yaitu:
- Bidang pelayanan publik : Piala Citra Bhakti Abdi dari Presiden RI untuk pelayanan publik terbaik Tingkat Nasional tahun 2006;
- Bidang Pramuka : Anugerah Lencana Dharma Bhakti tahun 2007;
- Bidang Pendidikan : Satya Lencana Karya Pembangunan tahun 2007
- Bidang Pemerintahan dan Pelayanan Publik : Men’s Obsession Award tahun 2006
- Bidang Keuangan dan Pajak : Pengelolaan Keuangan Terbaik Se-Banten (2005-2006) dan Peringkat Terbaik Intensifikasi PBB Tingkat Provinsi Banten.
- Bidang Kesehatan : Citra Pelayanan Prima (Puskesmas Sukasari) dan Pelayanan Kesehatan Terbaik (Puskesmas Kedaung Wetan) tahun …..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar